Senin, 12 Juni 2017

Kenapa Tampilan Blog di Komputer dan di Handphone Berbeda?

            

           Pasti teman teman keliru kan ? kenapa tampilan blog kamu di komputer berbeda dengan yang ada di handphone dan kalau di bandingkan ternyata tampilan blog di komputer lebih bagus dan rapi tapi di handphone kok jelek banget ya ...... ok kali ini saya akan memberitahukan bagaimana cara agar tampilan blog anda pada komputer tidak berbeda dengan yang ada di ponsel

Berikut langkah-langkahnya ;
1. Masuk ke blogger
2. Masuk ke Tema > Sesuaikan Tema Seluler
3. Lalu pilih "Tidak. Tampilkan tema desktop di perangkat seluler"

Setelah itu coba anda lihat blog anda lagi lewat handphone , kalau sudah sama dengan yang ada di komputer maka anda sudah berhasil menerapkan langkah-langkah tersebut



Tidak ada komentar:

Posting Komentar